HERALD.ID, JAKARTA– Raffi Ahmad menjadi selebriti yang digadang-gadang paling kaya. Tak jarang dia sering dipanggil ‘Sultan Andara’
Asal-usul Raffi Ahmad jadi perhatian netizen.
Bagaimana tidak, bak tak terendus media, asal-usul Raffi Ahmad selama ini tak begitu gamblang diketahui publik.
Kini terbongkar asal-usul Raffi Ahmad yang ternyata bukan orang sembarangan.
Wah, benarkah asal-usul Raffi Ahmad adalah dari keluarga ningrat dan jenderal polisi?
Raffi Ahmad ternyata seorang cucu jenderal yang jadi artis kondang Tanah Air yang kehidupannya selalu menjadi sorotan.
Bahkan, segala gerak-gerik cucu jenderal ini selalu menjadi perhatian publik karena saking tenarnya.
Cucu jenderal yang terlahir sebagai keluarga ningrat dan berdarah Pakistan ini yakni Raffi Ahmad.
Seperti diketahui, Raffi Ahmad terlahir dari sosok yang bukan sembarangan loh.
Melansir dari GridHot.ID, kakek Raffi Ahmad dari pihak ibunya “Kakek Raffi itu jenderal polisi. Orang Bandung. Pituin asli dia. Keturunan Raden,” terang sepupu Raffi Ahmad.
Kakek Raffi seorang jenderal bernama R Ahmad Surjahaminata. Pangkat terakhirnya adalah Brigadir Jenderal, merupakan seorang pensiunan jenderal polisi.
Silahkan kirim ke email: redaksi@herald.id.