HERALD.ID – Kabar duka menyelimuti keluarga besar Kepolisian Republik Indonesia (Polri). Mantan Wakapolri, Komjen Pol (Purn) Syafruddin Kambo, meninggal dunia pada Kamis, 20 Februari 2025, pukul 18.15 WIB di Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP), Jakarta. Almarhum wafat dalam usia 63 tahun. Simak video selengkapnya.(*)