HERALD.ID, MANCHESTER–Liga Inggris berlanjut pekan ini. Sejumlah pertandingan menarik bisa disaksikan penggemar Premier League dari Sabtu malam hingga Minggu.

Akhir pekan ini akan dibuka dengan duel Everton kontra Manchester United pada Sabtu malam.

Sementara bigmatch pekan ke-26 dan ke-27 ini akan tersaji di Etihad saat juara bertahan Manchester City menjamu pemuncak klasemen, Liverpool.

Berikut jadwal Premier League akhir pekan ini:

Sabtu, 22 Februari 2025

19:30 WIB Everton vs Manchester United

22:00 WIB Arsenal vs West Ham

22:00 WIB Bournemouth vs Wolves

22:00 WIB Fulham vs Crystal Palace

22:00 WIB Ipswich vs Tottenham

22:00 WIB Southampton vs Brighton

Minggu, 23 Februari 2025

00:30 WIB Aston Villa vs Chelsea

21:00 WIB Newcastle vs Nottingham

23:30 WIB Manchester City vs Liverpool. (ilo)